Peribahasa Atap Ijuk Perabung Timah

Berikut ini adalah arti dari peribahasa “Atap Ijuk Perabung Timah”.

Artinya:
1. Dua perkara yang sepadan/ cocok.

2. Anak dengan menantu sepadan.

FYI:
– Ijuk dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memiliki arti, yaitu serabut (di pangkal pelepah) pada pohon enau.
– Perabung dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memiliki arti, yaitu bubungan atap rumah.
– Timah dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memiliki arti, yaitu logam tidak keras, digunakan sebagai campuran untuk kertas bungkus, perkakas dapur, bahan solder, dan sebagainya; stanum.

Demikian arti dari peribahasa “Atap Ijuk Perabung Timah”. Semoga bermanfaat.

Related posts of "Peribahasa Atap Ijuk Perabung Timah"

Peribahasa Ada Rotan Ada Duri

Berikut ini adalah arti dari peribahasa “Ada rotan ada duri”. Artinya:Dalam kesenangan tentu ada kesusahannya.FYI: Rotan dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memiliki arti, yaitu tumbuhan menjalar yang batangnya digunakan untuk berbagai barang atau perabot (seperti kursi, tali, gelang). Demikian arti dari peribahasa "Ada rotan ada duri". Semoga bermanfaat.

Peribahasa Bagai Beruk Kena Ipuh

Berikut ini adalah arti dari peribahasa “Bagai beruk kena ipuh”. Artinya:Meliuk-liuk dan melilit (menggeliang geliut) karena menderita rasa sakit dan sebagainya.FYI: - Beruk dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memiliki arti, yaitu kera besar yang berekor pendek dan kecil, dapat diajar memetik buah kelapa, Macacus nemestrinus. - Ipuh dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memiliki...

Peribahasa Endap di Balik Lalang Sehelai

Berikut ini adalah arti dari peribahasa “Endap di balik lalang sehelai”. Artinya:Menyembunyikan sesuatu atau bersembunyi di tempat yang mudah diketahui orang.FYI: - Endap dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memiliki arti, yaitu sesuatu yang bercampur dengan air atau cairan lainnya yang turun ke bawah dan tertimbun di dasar. - Lalang dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia...

Peribahasa Atap Ijuk Perabung Upih

Berikut ini adalah arti dari peribahasa “Atap Ijuk Perabung Upih”. Artinya:1. Dua perkara yang tidak sepadan/ tidak cocok. 2. Anak dengan menantu tidak sepadan.FYI: - Ijuk dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memiliki arti, yaitu serabut (di pangkal pelepah) pada pohon enau. - Perabung dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memiliki arti, yaitu bubungan atap...