Pantun Agama – Berdoa

Pantun Agama dibuat agar manusia menghindari hal-hal yang dilarang oleh Tuhan. Pantun ini berisi tentang pesan untuk mengajak manusia melakukan kebaikan, dan di dalamnya tersirat pesan bagaimana jalan yang benar untuk menuju akhirat. Berikut ini adalah pantun agama yang berkaitan dengan Berdoa:

Buah pisang buah anggur
Manis dan enak rasanya
Sebelum kamu beranjak tidur
Jangan lupa untuk berdoa

Berdoa dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memiliki arti, yaitu mengucapkan (memanjatkan) doa kepada Tuhan.
Semoga bermanfaat.

Related posts of "Pantun Agama – Berdoa"

Pantun Ucapan – Tahun Baru

Pantun Ucapan dibuat untuk memberikan ucapan atau pesan kepada orang lain dengan harapan kebaikan. Berikut ini adalah pantun ucapan yang berkaitan dengan Tahun Baru:Pergi berburu membawa senapan Perginya bersama pak tentara Selamat tahun baru saya ucapkan Semoga bahagia dan sejahtera- Tahun dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) memiliki arti, yaitu masa yang lamanya dua belas...

Puisi Secangkir Rindu Karya Parlin

Berikut ini adalah puisi berjuduAl "Secangkir Rindu" yang dibuat oleh Parlin. "Secangkir Rindu" (Karya Parlin) Kutitipkan cinta pada secangkir kopi ini Jika kau seruput maka harum rindu akan mengalir dalam nadimu Tetaplah menjadi kamu yang aku mau Seperti saat pertama kali aku menemukanmu dalam secankir kopi yang haru Aku sangat inign merindukanmu Dalam balutan cinta...

Puisi Halau Jerebu Karya Maryati

Berikut ini adalah puisi berjudul "Halau Jerebu" yang dibuat oleh Maryati. "Halau Jerebu" (Karya Maryati) Empat koma lima juta daratan habis kau rayu. Muncul perkebunanan dan HTI di tanah melayu. Kau bangun kanal untuk mengelabuhiku. Lebih tiga meter kedalaman gambut kau buat abu-abu. Kanal kering kau bakar jadi abu. Di tanah melayu muncul jerebu-jerebu. Dua...

Pantun Nasihat – Beramal

Pantun Nasihat dibuat agar seseorang selalu mengingat nasihat yang diberikan. Pantun ini berisi tentang penyampaian pesan moral yang penuh dengan nilai-nilai agama, norma, dan budaya. Berikut ini adalah pantun nasihat yang berkaitan dengan Beramal:Perahu melaju menuju hulu, Angin bertiup amat pesatnya. Barang siapa beramal tanpa ilmu, Setan mudah menyesatkannya.Beramal dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI)...